Pages

Subscribe:

Thursday, September 25, 2008

Menanti Fajar

Menanti fajar
Dibawah singgahsana paduka malam
Aku berteriak...
Sepi...
Saat ini aku sendiri
Esok menanti kembali membakar kisahku
Rembulan kan jadi penyempurna akhir penyesalanku

Menanti fajar
Aku berteriak...
Sepi...
Aku,sang pemilik rindu
Menanti fajar yang pertama
Satu pertanyaan saja
Apakah esok aku akan tetap sendiri??

0 comments:

Post a Comment